Kembali Menulis

Assalamualaikum
Hai kawan-kawan para pelajar pembaca setia ...
Salam Suksess!!! ❤

Hari ini tepatnya tanggal 27 Maret tahun 2017 aku udah mulai buka-buka lagi blog dan sekalian nge post tulisan ini , udah lama yaa aku jarang posting tulisan karena kesibukan yang amat2 numpuk kaya tumpukan kertas SURAT SUARA bekas Pemilihan Presiden yang udahnya ditumpukin dan dibiarin gitu aja kek gini .. wkwkwk :v *(Segitunya)

Yaaa tugas yang setiap hari pasti aja , guruku pernah mengatakan selama manusia hidup itu pasti akan terus memiliki urusan dunia kecuali setelah kita tidak ada lagi didunia ini maka hilanglah/lepaslah perkara dunia itu .
Dan dalam al-qur'an pun dijelaskan bahwa setelah kita mengerjakan suatu urusan maka kerjakanlah urusan yang lain.
MENULIS memang sudah menjadi hobby ku saat aku masih duduk dikelas 4 Madrasah Ibtidaiyah bahkan saat itu aku pernah mendapatkan juara ke 2 lomba menulis kembali cerita/kisah nabi . Alhamdulillah itu adalah prestasi yang membawa dan mendorongku untuk selalu menulis yang didalamnya berisi ajakan-ajakan untuk orang2 yang ada disekeliling kita.
Sejak SMP aku ngebet banget pengen ikut lomba menulis cerpen tapi dimana?? tidak ada ajang yang ditawarkan oleh guru untuk aku ikuti lomba mungkin mereka belum mengetahui bakat ku ini yang kurang menonjol *(Masih tersembunyi).. saat SMP aku mulai suka menulis cerpen-cerpen dan memajangnya di mading , bahkan aku pernah bikin cerpen dengan jumblah 180 Halaman dengan judul "KAU AKU DAN DIA" dan aku udah niat pengen ngirimin cerpen itu ke media cetak MIZAN tapi apalah daya cerpen ku itu belum ada apa-apanya aku masih harus belajar dan lebih sering menulis.. :(
maka dari itu teman-temannn.. semasa muda kita harus digunakan kejalan yang benar dan Isi masa sekolah / masa muda kita dengan prestasi-prestasi yang akan membawa kita menuju apa yang kita impikan dan CITA-CITA kan .
Selain menjadi pelajar berprestasi kita juga harus menjadi manusia yang bermanfaat bagi oranglain dan benar2 menjadi manusia . Untuk apa pajang piala puluhan ratusan dilemari bahkan piagam kejuaraan bertumpuk-tumpuk jika pribadi kita belum pernah mau menjadi orang yang bermanfaat bagi masyarakat dan khusunya orangtua. Banyak sekali kejadian yang dia itu disekolah aktif, jadi siswa super lah dikenal banyak orang karena ke eksis annya tapi ketika ada dirumah dan terjun dimasyarakat ia tidak mau disuruh oleh orangtuanya , menjadi pribadi yang egois merasa bahwa dirinya lah yang paling pintar dan hebat dikeluarganya , manusia macam itu untuk apa hidup didunia ?? MERUGIKAN.
Padahal juga kan setelah kita lulus sekolah ujungnya akan terjun dilingkungan masyarakat dan ilmu yang kita dapatkan disekolah pun harus dan benar-benar harus kita amalkan di lingkungan masyarakat.
Salah satu contoh sederhana saja misalnya kita sekolah di SMK mengambil jurusan RPL/TKJ setelah lulus nanti / bahkan sebelum lulus kita bisa mengamalkan ilmu yang kita miliki dengan mengajarkan anak-anak/remaja yang gaptek agar tidak terlalu gaptek dan minimal mereka tahu apa itu internet, apa itu komputer bagaimana cara mengoperasikannya dsb, bisa kannn??
ilmu itu jika terus disebarkan dan diamalkan maka akan barokah jadiii tidak akan mudah hilang juga kan difikiran kita nantinya ..
Oh iyya readersss... Bermanfaat bagi oranglain itu bukan berarti dimanfaatkan kawann , jika kita terus-terusan dimanfaatkan oleh oranglain kapan kita akan maju dan berkembang... ? Kita sebagai remaja muslim juga harus tangguh . Tangguh bukan berarti selalu melawan kepada siapapun termsuk yang tuaa, akan tetapi jika mereka salah kita pun memiliki hak untuk menegurnya . Tangguh disini kita harus bisa melawan kedzaliman , melawan kebathilan hanya demi allah semata. Begitulah lirik dari mars FKPP (Forum Kreativitas Pelajar Palabuhanratu)
Begitu kawannn..
Guruku juga pernah mengatakan sekali lagi "Jadilah manusia yang bebas & Merdeka" . maksud dari kata-kata ituuu bukan berarti kita harus selalu menjadi pribadi yg bebas,,, tidak ingin diatur oleh oranglain khususnya oleh orangtua, selalu egois dengan diri sendiri bahkan sampai lupa waktu , yang begitu tuhhh namanya belum bebas dan merdeka walaupun dirinya sudah merasa bebas dari ancaman dan bahaya penjajah-penjajah sadis dizaman zaman terdahulu , tahukahh kaliaann ?? bahwa yang seperti itu BUKAN BEBAS !! Melainkan dirinya masih dijajah oleh syetan yang mengalir dalam darah manusia serta memberikan dorongan yang sangaaaattt kuat agar kita menjadi pemuda yang lemah/ tangguh TAPI dalam hal yang negatif (TIDAK BAIK). Uhhhhh apakah kalian akan membirakan syetan2 itu terus menjajah diri kita??
Nuooohhhh!!! *(NO) tidak kann?? RUGILAH kita kalo semua itu terjadi.
maka dari itu kita bisa memulai memerangi syetan2 itu dengan selalu mendekatkan diri kepada allah dan memperkuat kalimat syahadat sebagai *(Power keimanan) kita serta mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari .


Terimakasih sudah mau menyempatkan waktu membaca artikel di blog ini readers.
Salam Suksess!!!
Wassalamualaikum..

#@nisyacakep_db

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tahukah Kamu ?

Tips Agar Mudah Betah Belajar di Sekolah Baru